Kamis, 16 Mei 2024

INFORMASI :

SUGENG RAWUH DI WEBSITE DESA CANDIWULAN KECAMATAN ADIMULYO KABUPATEN KEBUMEN PROVINSI JAWA TENGAH. PELAYANAN BALAI DESA CANDIWULAN SENIN - KAMIS JAM 07.30-15.30 WIB DAN KHUSUS JUMAT PUKUL 07.30-11.00 WIB.

EDUKASI STUNTING DESA CANDIWULAN

EDUKASI STUNTING DESA CANDIWULAN

EDUKASI STUNTING DESA CANDIWULAN

Edukasi Stunting dengan pemberian PMT untuk stunting dan gizi kurang.

Stunting adalah kondisi gagal tumbuh pada anak balita (bayi di bawah 5 tahun) akibat dari kekurangan gizi kronis sehingga anak terlalu pendek untuk usianya. Kekurangan gizi terjadi sejak bayi dalam kandungan pada masa awal setelah bayi lahir akan tetapi, kondisi stunting baru nampak setelah bayi berusia 2 tahun. Pemerintah Desa Candiwulan melaksanakan kegiatan Stunting setiap tahunnya, dengan penanggungjawab Bapak Barokah selaku Kaur Perencaan Desa Candiwulan. Target yang dapat dicapai oleh program tersebut mencapai 100%, kegiatan yang dilaksanakan pada hari Kamis, 27 Oktober 2022. Lancarnya program stunting ini didukung dari anggaran yang berasal dari Dana Desa dengan besaran anggaran Rp. 5.870.000,-. Untuk menurunkan angka stunting di Desa Candiwulan, Pemerintah Desa Candiwulan memberikan edukasi dan pemberian PMT untuk stunting dan gizi kurang.

Bagikan :

Tambahkan Komentar Ke Twitter

Arsip Transparansi Anggaran

Statistik Pengunjung